Cara Memasang Shoutbox Pada Blog
Secara Default fitur blogspot memang sederhana,untuk itu kita akan menambahkan fitur-fitur dari pihak lain,sehingga blog kita akan tampak menarik dan lebih hidup.
Nah di kesempatan hari ini, guntur yang aneh akan berbagi info sedikit tentang bagaimana memasang shoutbox..
Shoutbox adalah salah satu widget yang bisa kita gunakan sebagai tempat pesan pendek,pengunjung blog biasanya akan memberikan pesan pada blog kita.
Boleh dikatakan sebagai Guestbook.Salah satu situs yg menyediakannya adalah shoumix.com.
Untuk menambahkan widget ini berikut langkah-langkahnya:
1.Pertama masuk ke situs http://www.shoutmix.com.
2.Jika sudah masuk kehalaman situs,klik pada link CREATE YOUR SHOUTBOX NOW.
3.Setelah itu akan tampil halaman Create Accout.Isilah data-data secara lengkap.Berikan tanda checklis pada I have and agree to Terms of service.
4.Kemudian klik Continue.
5.Akan ditampilkan halaman pesan " Thank you for using ShoutMix " atau tidak sama sekali
6.Untuk melanjutkan,klik pada link Go To My Control Panel Now. atau langsung klik panel Quick Start Guide for first time user
7.Anda akan masuk ke halaman kontrol panel, pada halaman ini anda bisa melakukan berbagai pengaturan pada shoutmix.Untuk melanjutkan, klik pada link Use or place the shoutbox on your site.
8.Jika halaman Us shoutbow tampil,klik Place shoutbox on webpage.
9.Pada Generate codes yang ditampilkan,anda Copy kode tersebut.
Sekarang kita memasangkan ke blogspot milik anda:
1.Masuk ke Dashboard,pilih Tata Letak/Layout.
2.Jika sudah masuk pada halaman Layout pilih Page Elements.
3.Pada halaman Page Elements klik pada link Add a Gedget.
4.Akan ditampilkan Jendela Add a Gedget.
5.Anda pilih HTML/Javascript.
6.Kemudian akan tampil windows Configure HTML/Javascript.
7.Pada kotak Content,anda Paste Script HTML yang sudah di Copy sebelumnya.
8.Lalu klik Save.
9.Kemudian akses blog anda,bisa anda lihat sudah ada shoutbox yg sudah anda buat tadi.
Selama mencoba.
semoga bermanfaat...
salam aneh... hohohohoho...



0 komentar:
Posting Komentar